Hal ini juga disampaikan salah satu dokter spesialis, bahwa terhitung hari ini, semua dokter spesialis kembali ke rumah sakit kebanggan Merangin ini.
“Pagi ini semua dokter spesialis sudah masuk kembali ke RSUD,” ujarnya.
Dia berharap ke depan di rumah plat merah ini suasana kerja dapat kembali dengan kondusif. “Mudah-mudahan suasana kerja kembali kondusif,” tambahnya.
Salah satu dokter spesialis PNS ini juga menjelaskan bahwa kisruh ini telah diakhiri dengan islah pasca pertemuan dengan dewan pengawas (Dewas) pada Senin (14/2) malam.
Komentar